EVP Pusat Pelestarian dan Bersejarah meninjau salah satu stand kerajinan tangan di acara Pasar Peron Stasiun Tuntang.
Dalam acara ini diadakan beberapa lomba diantaranya lomba band, lomba
photo, selain itu diadakan juga bazzar dan pasar murah yang berlangsung
di emplasemen Stasiun Tuntang.
Suasana Pasar Peron Tuntang yang berlangsung di emplasemen Stasiun Tuntang.
Passar Peron yang diadakan di Stasiun Tuntang ini mencontoh acara
serupa yang diadakan di Museum Kereta Api Uthrech Belanda, dimana dalam
acara aslinya semua tentang Indonesia disajikan secara lengkap baik dari
kebudayaan, kuliner dll dalam peron eks. Stasiun Utrech.Masyarakat yang hadir terlihat antusias akan acara Pasar Peron ini, berharap kedepannya akan diadakan lagi acara serupa dan dengan ragam yang berbeda.
Panitia acara Pasar Peron
Tuntang dari Yakaya Event Organizer berfoto bersama dengan EVP Pusat
Pelestarian dan Benda Bersejarah di Peron Stasiun Tuntang.
0 comments:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !